Ide Cemerlang Samsul Dapat Dukungan dari Berbagai Pihak

Editor: Jurnalis author photo


liputan6online.com
| TAPSEL- Kegigihan Samsul yang tetap mengaklamasikan ide-ide cemerlangnya demi untuk menciptakan Pemilu jurdil ditengah-tengah masyarakat khususnya Kabupaten Tapanuli Selatan serta kota Padangsidempuan mendapat dukungan dari berbagai pihak.


Dukungan itu Mulai dari aliansi pers pemantau pilkada (AP3), Berkomisi Pemilihan Umum (KPU), Bawaslu dan berbagai Kalangan sebagai penyelenggara Pilkada Tapsel tahun 2020.

Dirinya (Samsul) mempersiapkan Tindak lanjut Ap3 menjadi lembaga aliansi Pers Pemantau Pengawas Pemilu dan Penyelenggara Negara Republik Indonesia (LAP5NRI).

Untuk merealisasikan ide-ide cemerlangnya, Samsul saat ini mempersiapkan lanjutan kinerja AP3 untuk menjadi tingkat Nasional lebih jelasnya Pimpinan Tingkat Pusat.

"Tepat di tanggal 17 September 2022 akan dirumuskan untuk pendirian LAP5NRI di cafe cemporong desa Hasobe, Kecamatan Sipirok, Kabupaten Tapanuli Selatan. Sekaligus perumusan untuk membentuk LAP5NRI dengan tema "Dialoog Interaktif publik" dengan mengundang kepala daerah Tapsel dan kota Padangsidempuan juga KPU Tapsel dan kota padangsidempuan beserta Bawaslu," kata Samsul.

"Sebagai ormas tingkat pusat, Saya sebagai pendiri akan membuka luas wacana-wacana dari rekan-rekan simpatisan," tandas Samsul. (L6OC/Tantawi)
Share:
Komentar

Berita Terkini